RENUNGAN HARIAN, JUMAT - 17 JANUARI 2025
Posted by Admin 2025-01-21

1 Yohanes 4:4 "Kamu berasal dari Allah, anak-anakku, dan kamu telah mengalahkan nabi-nabi palsu itu; sebab Roh yang ada di dalam kamu, lebih besar dari pada roh yang ada di dalam dunia."
Roh Kudus yang perkasa ada di dalam kita yang memberikan kita kuasa untuk menang dalam segala perkara.