RENUNGAN HARIAN, KAMIS - 08 AGUSTUS 2024
Posted by Admin 2025-01-20

Mazmur 147: 1 "Haleluya! Sungguh, bermazmur bagi Allah kita itu baik, bahkan indah, dan layaklah memuji-muji itu."
Ada sukacita dan keindahan dalam hadirat Tuhan saat kita memuji dan menyembahNya.