RENUNGAN HARIAN, SABTU 08 FEBRUARI 2025

Posted by Admin 2025-02-12

blog-post-image

Kejadian 41:51 Yusuf memberi nama Manasye kepada anak sulungnya itu, sebab katanya: "Allah telah membuat aku lupa sama sekali kepada kesukaranku dan kepada rumah bapaku.

" Minta "pengurapan Manasye" untuk kita bisa "melupakan' / meninggalkan kehidupan yang lama.